Desa Bowongso

Kec. Kalikajar, Kab. Wonosobo
Prov. Jawa Tengah

Loading

Desa Bowongso

Perayaan

Hari Pahlawan

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Bowongso Kecamatan Kalikajar Kabupaten Wonosobo Provinsi Jawa Tengah

Berita Desa

Komentar Terbaru

BOWONGSO, 06 OKTOBER 2025

MUSYAWARAH DESA (MUSDES) PENYUSUNAN RKPDes TAHUN ANGGARAN 2026 DIGELAR DENGAN LANCAR

Pemerintah Desa Bowongso menggelar kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 pada hari Senin, 6 Oktober 2025. Kegiatan ini berlangsung di Balai Desa Bowongso dengan dihadiri berbagai unsur masyarakat dan lembaga terkait. Acara Musdes ini dipimpin oleh Fathul Mujib, selaku Kepala Dusun Bakalan, yang bertindak sebagai pembawa acara. Musdes diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya secara bersama-sama, menciptakan suasana khidmat dan semangat kebangsaan sebagai pembuka kegiatan.

Dalam sambutan pembuka, Kepala Desa Bowongso menyampaikan pentingnya perencanaan pembangunan desa yang disusun secara partisipatif, transparan, dan sesuai dengan aspirasi masyarakat. Beliau menekankan bahwa RKPDes bukan hanya dokumen perencanaan semata, tetapi juga merupakan arah kebijakan dan prioritas pembangunan desa yang harus dijalankan secara konsisten untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. RKPDes merupakan dokumen perencanaan tahunan desa yang menjadi dasar dalam penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes). Fungsinya adalah sebagai panduan pelaksanaan program dan kegiatan yang telah disepakati bersama, serta sebagai alat monitoring dan evaluasi terhadap capaian pembangunan desa.

Selanjutnya, acara dilanjutkan dengan pemaparan isi RKPDes Tahun 2026 oleh Sekretaris Desa, Muhi Aji. Dalam paparannya, beliau menjelaskan secara rinci tahapan penyusunan RKPDes yang diawali dari penggalian gagasan di tingkat dusun (Musdus), penyusunan rancangan, hingga pembahasan dalam forum Musdes. Muhi Aji juga memaparkan program-program prioritas yang telah diserap dari masyarakat, termasuk sektor pembangunan infrastruktur, peningkatan kualitas pelayanan publik, kesehatan, pendidikan, dan pemberdayaan ekonomi masyarakat. Beliau menegaskan bahwa seluruh program dalam RKPDes telah disusun berdasarkan kebutuhan riil masyarakat dan memperhatikan keberlanjutan pembangunan desa.

Pada sesi selanjutnya, hadir Ibu Camat Kalikajar, Aldhiana Kusumawati, S.STP., M.M., yang turut memberikan sambutan sekaligus pengarahan kepada seluruh peserta Musdes. Dalam arahannya, Ibu Camat menyampaikan beberapa poin penting yang menjadi fokus dan kewajiban pelaksanaan di tahun 2026, di antaranya adalah pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak, pembaruan struktur Badan Permusyawaratan Desa (BPD), penanganan permasalahan sampah di lingkungan masyarakat, penyediaan jamban sehat, rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH), serta penanganan terhadap anak putus sekolah. Beliau juga menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah desa dan masyarakat dalam mewujudkan pembangunan desa yang berkelanjutan dan inklusif.

Musdes ini dihadiri oleh berbagai unsur masyarakat dan lembaga terkait, antara lain: Pemerintah Desa (Pemdes), Badan Permusyawaratan Desa (BPD), kader kesehatan dan pemberdayaan masyarakat, tokoh masyarakat, tokoh agama, bidan desa, ketua RT/RW, tokoh pemuda, perwakilan dari RA/TK, serta perwakilan dari Babinsa dan Polmas. Hadir pula perwakilan dari Kecamatan Kalikajar, termasuk staf pendamping dari unsur pemerintahan.

30d7bea4-72b3-48e8-b773-decc95fb0920 52c57d15-db29-4de8-ad59-08e138bd77be 8e303f80-6b09-405d-97af-2ad423e6df0f e4a74384-c060-4f9c-bfda-f413b5c2aa4b 

Setelah seluruh rangkaian acara utama selesai, kegiatan dilanjutkan dengan sesi "Lain-lain", yaitu Rembug Stunting yang dipandu oleh Bapak Budi, selaku perwakilan dari Seksi Kesejahteraan Sosial (Kesos) Kecamatan Kalikajar. Dalam sesi ini, Bapak Budi menyampaikan sejumlah informasi dan arahan terkait penanganan masalah stunting yang masih menjadi perhatian di Desa Bowongso. Beliau menjelaskan pentingnya kolaborasi antara keluarga, kader posyandu, serta pemerintah desa dalam upaya pencegahan stunting, dimulai dari masa kehamilan hingga anak usia dini. Ia juga mengingatkan agar intervensi yang dilakukan mencakup aspek gizi, sanitasi, pola asuh, serta pemeriksaan kesehatan secara berkala.

Dengan berakhirnya seluruh rangkaian acara Musdes, Pemerintah Desa Bowongso berharap hasil musyawarah ini dapat menjadi dasar yang kuat dalam penyusunan program kerja tahun 2026, serta menjadi komitmen bersama seluruh pihak untuk menjalankan pembangunan desa yang lebih baik, berdaya saing, dan berorientasi pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Beri Komentar

CAPTCHA Image

Desa

0

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI0penduduk

0

PEREMPUAN

PEREMPUAN0penduduk

0

TOTAL

TOTAL0penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa

Tidak Ada di Kantor

Kasi Kesejahteraan

Tidak Ada di Kantor

Kasi Pemerintahan

Tidak Ada di Kantor

Kaur Perencanaan

, S. Kom

Tidak Ada di Kantor

Kaur Keuangan

Tidak Ada di Kantor

Kaur tata Usaha dan Umum

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Bowongso

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Bakalan

, S. Pd

Tidak Ada di Kantor

PJ Kadus Nguwok

Tidak Ada di Kantor

PJ Kadus Papringan

Tidak Ada di Kantor

Staff

Tidak Ada di Kantor

Staff

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

0

Surat

Bulan Ini

0

Surat

Bulan Lalu

0

Surat

Tahun Ini

0

Surat

Tahun Lalu

0

Surat

Total

0

Surat

Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Komentar
Statistik Pengunjung
Hari ini : 18
Kemarin : 34
Total Pengunjung : 7.283
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 216.73.216.102
Browser : Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDesa 2024 Pelaksanaan

Pendapatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 3.154.287.461,00Rp. 3.288.873.000,00

95.91%

Belanja Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 3.150.269.500,00Rp. 3.381.064.783,00

93.17%

Pembiayaan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 167.191.783,00Rp. 92.191.783,00

181.35%

APBDesa 2024 Pendapatan

Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.881.180.000,00Rp. 1.881.180.000,00

100%

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

Realisasi | Anggaran

Rp. 18.566.500,00Rp. 36.824.000,00

50.42%

Alokasi Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 428.347.025,00Rp. 545.739.000,00

78.49%

Bantuan Keuangan Provinsi

Realisasi | Anggaran

Rp. 725.000.000,00Rp. 725.000.000,00

100%

Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota

Realisasi | Anggaran

Rp. 100.000.000,00Rp. 100.000.000,00

100%

Bunga Bank

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.193.936,00Rp. 130.000,00

918.41%

APBDesa 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 403.368.750,00Rp. 571.060.000,00

70.64%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 2.260.940.000,00Rp. 2.281.720.000,00

99.09%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 316.530.000,00Rp. 337.336.033,00

93.83%

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 10.800.000,00Rp. 10.800.000,00

100%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 158.630.750,00Rp. 180.148.750,00

88.06%
Pemerintah Desa

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

Kasi Kesejahteraan
Tidak Ada di Kantor

Kasi Pemerintahan
Tidak Ada di Kantor

, S. Kom

Kaur Perencanaan
Tidak Ada di Kantor

Kaur Keuangan
Tidak Ada di Kantor

Kaur tata Usaha dan Umum
Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Bowongso
Tidak Ada di Kantor

, S. Pd

Kepala Dusun Bakalan
Tidak Ada di Kantor

PJ Kadus Nguwok
Tidak Ada di Kantor

PJ Kadus Papringan
Tidak Ada di Kantor

Staff
Tidak Ada di Kantor

Staff
Tidak Ada di Kantor